Deskripsi Singkat

Kandungan protein pada mie telah disyaratkan dalam SNI dan harus dipenuhi, namun penggunaan mocaf sebagai bahan substitusi pembuatan mie, dapat berakibat pada menurunnya kandungan protein dalam produk akhir. Teknologi ini dapat digunakan untuk meningkatkan kandungan protein pada mie melalui penambahan bahan aditif dari sumber bahan baku yang berasal dari laut dan bahan lainnya tanpa mengurangi kesukaan konsumen.

Keunggulan

1. Dapat menghasilkan mie berbahan dasar mocaf berprotein tinggi 2. Dapat mempertahankan kesukaan konsumen pada mie mocaf berprotein tinggi

Potensi Produk

Teknologi ini sangat beguna di industri mie guna menghasilkan mie yang mempunyai kandungan protein tinggi dan disukai konsumen.

Product Information

| 0 (0)
  • Kategori: Pangan dan Teknologi Pertanian
  • Judul: Formula Mie Tinggi Kadar Protein dan Antioksidan dari Mocaf
  • Mitra: PT Mocaf Solusindo
  • Status HKI: Paten Terdaftar
  • Video URL:
Inovator:
  1. Ahmad Ni'matullah Al-BaarriS.Pt., M.P., Ph.D.
  2. Prof. Dr. Ir. WidayatS.T., M.T., IPM., ASEAN Eng.
  3. Ir.Hantoro SatriadiM.T.
  4. Prof. Dr. Bambang CahyonoM.S.

 Hubungi Inovator  Beri Ulasan

PRODUK TERKAIT

Silahkan ada melihat semua produk inovasi  Semua Inovasi